Pemain asal Brazil ini nampaknya masa depannya akan berakhir pada musim depan soalnya dirinya tidak mendapatkan perpanjangan masalah kontrak baru. Pemain yang sudah membela The Blues tahun 2013 nampaknya akan angkat kaki pada musim depan dari Stamford Bridge karena pihak klub tidak memberikan kontrak yang sesuai keinginan William. Penampilan sang pemain pada musim ini terbilang cukup bagus dimana mencetak tujuh gol dan enam assist pada saat di latih oleh Frank Lampard itu menandakan bahwa memang jika dirinya pergi maka klub lain yang bersedia mendapatkannya akan secara status bebas transfer.
1. Barcelona
Merupakan tim yang sekarang nampaknya masih saja mencari pemain baru yang bisa menggantikan posisi Neymar yang meninggalkan mereka tahun 2017. Barca sendiri bisa mendapatkan sang pemain Brazil tersebut apalagi dengan bebas transfer itu sangat menguntungkan dimana sang pemain yang bisa bermain disayap sisi kanan tersebut bisa menjadikannya pilihan yang tepat. William sendiri yang dikenal sudah punya banyak pengalaman bermain maka tidak akan mendapatkan kesulitan jika dirinya bermain di La Liga Spanyol musim depan.
2. Arsenal
Klub yang paling dekat dengan rumah dan keluarnya itu berada di london Arsenal jadi tidak ada yang tidak mungkin jika dirinya memilih The Gunners sebagai klub barunya. dirinya bisa bermain bersama dengan Aubameyang dan Nicolas Pepe itu sebabnya masa depan sang pemain itu bisa bersinar soalnya sang pelatih Mikel Arteta juga bisa punya kesempatan untuk melihat sang pemain punya talenta yang berbahaya jika dimainkan diiposisi sayap kanan atau kiri maka dirinya bisa memainkannya.
3. PSG
Jika William dan keluarnya memutuskan pindah negara maka PSG yang paling tepat untuk melanjutkan kariernya disana. Soalnya pemain asal Brazil itu mempunya banyak teman disana salah satunya Neymar dan Tiago Silva disana mereka bisa bekerja sama dan bisa menggantikan posisi Neymar jika memang sang pemain berhasil untuk datang ke Barcelona. itu maka akan menjadi pemindahan yang bagus untuk seorang William.